JARINGAN
HEWAN
Jenis jaringan Hewan
1. Jaringan epitel adalah jaringan yang berfungsi
melapisI atau melindungi sel-sel lainnya serta membantudalam mensekresikan zat.
Ciri-ciri:
a.
Sel-selnya rapat
b.
Tidak terdapat pembuluh
c.
Laju Regenerasi tinggi
d.
Tedapat basal lamina
Bahan penyusun:
a.
Sel epitel
b.
Basal lamina :
Lamina lucida (bening) : glikoprotein + jaringan
protein serat halus (dibentuk olehsel epitel)
Lamina densa : serat protein kasar
(dibentuk oleh jaringan ikat)
c.
Sedikit bagian jaringan
ikat yang menempel
Jenis
a.
Epitel pipih : berbentuk
pipih dengan inti sel ditengah (proteksi)i.
Selapis :
·
Mesothelia (yg
mendindingi rongga dalam tubuh)
·
Endothelia (yg
mendindingi organ dalam tubuh) : jantung dan pembuluhdarah
·
Tubula ginjal (lengkung
henle)
·
Kornea bagian dalam
·
Alveoliii.
Berlapis banyak :
·
Permukaan kulit
·
Dinding dalam mulut,
tenggorokan, esophagus
·
Rectum , anus
·
Vagina
b.
Epitel kubus : berbentuk
kubus dengan inti sel di tengah (sekresi, proteksi, absorbs)i.
Selapis :
·
Kelenjar
·
Saluran
·
Bagian tertentu tubula
ginjal
·
Kelenjar tiroid
Berlapis banyak :
·
Saluran tertentu, eg :
saluran kering
c.
Epitel silindris :
berbentuk bulat dengan inti sel dekat dasar (proteksi)
Selapis : (bermikrofilli)
·
Lambung, usus
·
Kantung empedu
·
Tuba falopii / oviduk
·
Tubula penampungan pada
ginjalii.
Berlapis banyak semu : (bersilia) proteksi & sekresi
·
Rongga hidung
·
Trakea
·
Bronkus
·
Saluran reproduksi priai
Belapis banyak :
·
Faring
·
Epilogtis
·
Anus
·
Uretra
·
Kelenjar susu
·
Saluran kelenjar ludah
·
Anus
·
d.
Epitel transisional :
epitel yang dapat berubah bentuk menjadi kecil dan kembali kewujud semua
(seperti pegas) :
·
Kantung kemih
·
Pelvis renalis
·
Ureter
·
Model sekresi zat
·
Merokrin : sekresi
dengan cara eksositosis
·
Apokrin : sekresi dengan
cara hilangnya bagian atas sel
·
Holokrin : sekresi
dengan cara pecahnya sel-sel pada permukaanII.
2.
Jaringan ikat
: berfungsi mengokohkan, mengisi, menopang, melindungi, dan berbagai
fungsilainnya pada tubuh.1.
Komponen utama:.
A.
Sel-sel
terspesialisasii.
·
Fibroblast : sel yang
berbentuk serat berfungsi menskresikan protein (sel asli).
·
Sel adipose / lemak
: sel khusus menyimpan lemak (sel asli)
·
Sel plasma
: limfosit untuk memproduksi antibody (sel pendatang)
·
Makrofag : menelan
patogan / sel yang rusak (sel pendatang)
·
Sel tiang :
mensekresikan histamine dan heparin (sel pendatang)
·
Melanosit : sel
penyimpan melanin (sel pendatang)
·
Sel mesenkimal : asal
mula dari semua sel lain (sel asli)
·
Mikrofag : mikrofag
kecil (sel pendatang)
Ø Neutrofil
Ø Eosinofilb.
B.
Matriks
·
Substansi dasar
·
Protein ekstraseluler
Ø Serat kolagen : serat panjang, tak
bercabang, besar, dan kuat
Ø Serat elastik : panjang, bergelombang, lentur /
elastic
Ø Serat retikuler : memiliki sub unit sama dengan
kolagen dengan susunanberbeda, ukuran lebih kecil2.
Jenis :
A.
Jaringan ikat proper : (
sel + serat protein + matriks kental seperti sirup
i.
Jaringan ikat longgar:
·
Jaring\an aerolar
·
Jaringan reticular
(penyokong)
Ø Hati
Ø Limpa
Ø Nodus limfa
Ø Ginjal
Ø Sumsum tulang
·
Jaringan adipose jaringan
lemak (meredam tekanan, cadangan energy,mengisolasi panas)
Ø Bagian dalam kulit
Ø Pantat
Ø Payudara
ii.
Jaringan ikat padat :
·
Jaringan ikat padat
regular (tersusun rapi)
Ø Tendon
Ø Ligament
·
Jaringan ikat padat
irregular
Ø Dermis
Ø Membungkus otot dan saraf
·
Jaringan elastic
·
Ø Ligament penyusun tulang belakang
Ø Ligament pada epitel transisional
Ø Dinding luar pembuluh
Ø Ligament penis
B.
Jaringan ikat penyokong
: (sedikit sel + serat protein rapat)
i.
Jaringan Cartilage /
tulang rawan adanya kondrosit dalam lacuna + matriks
·
Tulang rawan hyaline :
matriks tersusun atas serat hyaline
Ø Ujung tulang rusuk dan tulang dada
Ø Pelapis permukaan tulang pada sendi
Ø Trakea, bronkus, laring
Ø Pembentuk nasal septum
·
Tulang rawan elastic :
matriks tersusun atas serat elastic
Ø Telinga luar
Ø Epilogtis
Ø Saluran pendengaran
·
Tulang rawan fibroblas :
matriks tersusun atas serat kolagen
Ø Bantalan dalam sendi
Ø Antar tulang pubis
Ø Celah tulang belakang
Jaringan
tulang rawan dibentuk melalui :
o Pertumbuhan interestisial : pembelahan kondrosit
dan lacuna
o Pertumbuhan apposional : perubahan fibroblast
menjadi kondrositii.
ii.
Jaringan Tulang keras matriks
mengandung kalsium + osteosi (dalam lacuna)
System
havers :
Ø Memiliki saluran utama di bagian tengah
Ø Osteosit dalam lacuna membentuk lingkaran dengan
jari-jari semakinmembesar
Ø Sel-sel osteosit mengalami penjuluran ke kanal
utama disebut dengankanalikuli
C.
Jaringan ikat cairan :
(sel khas + protein terlarut + matrik cair / berair)i.
i.
Darah :
·
55 % plasma darah :
Ø Air
Ø Garam
Ø Protein plasma
Ø Zat makanan
Ø Hormonon
Ø Sisa metabolimse
Ø Gas-gas respirasi
·
45% sel darah :
Ø Sel darah merah (5-6 juta)
Ø Sel darah putih (5-10 ribu)
Ø Keping darah (250-200 ribu)ii.
ii.
Limfe
Jaringan otot :
Otot lurik : panjang tidak bercabang, banyak inti, di pinggira.
·
Otot rangka
Otot jantung : panjang bercabang, 1 inti, di tengaha.
·
Jantung
Otot polos : gelendong, 1 inti sel, di tengaha.
·
Pencernaan
·
Pembuluh darah
·
Organ reproduksi
·
Respirasi
·
Urinary
Jaringan saraf
·
Neuron
·
Neuroglia:
Ø Mempertahankan struktur jaringan
Ø Meregenerasi sel saraf
Ø Melakukan fagositosis
Ø Memberi nutrisi
Ø Meregulasi cairan sekitar sel
Tidak ada komentar:
Posting Komentar